3 Ide bisnis sampingan untuk karyawan dengan modal kecil!

430
bisnis sampingan karyawan

Pinjammodal.id – Ide Bisnis sampingan untuk karyawan adalah sesuatu yang lumrah dan tidak dilarang oleh banyak perusahaan. Tapi sayangnya banyak karyawan yang belum bisa memulai bisnis sampingan tersebut dengan alasan keterbatasan modal, atau, tidak memiliki dana cadangan selain gaji bulanan yang sudah mempunyai pos pengeluarannya masing masing.


“Ajukan pinjaman Modal di Pinjam Modal untuk bisnis sampingan kamu disini

Mendengar kata BISNIS, bagi sebagian orang adalah harus memiliki modal besar untuk memulai bisnis tersebut, tak heran dari beberapa karyawan belum bisa memulai bisnis sampingan tersebut. Padahal jika kita teliti lagi, ini hanya bisnis sampingan, artinya tidak memakan modal dan waktu kita yang begitu besar pada saat menjalani nya.

Download Aplikasi Pinjam Modal

Pada saat ini dengan, maju dan canggihnya dunia digital membuat menjalani bisnis sampingan untuk karyawan dengan modal kecil berasa mudah dengan akses modal dan promosi yang lebih praktis, asalakan niat untuk memulainya sudah bulat dan benar benar dijalani dengan penuh hati.

Berita baiknya, kamu bisa menjalankan bisnis sampingan untuk karyawan dengan modal kecil. Berikut 3 ide usaha sampingan yang modalnya ga nyampe 5 juta.

1. Ide bisnis Jualan Produk Perawatan Tubuh

bisnis sampinga karyawan
Source : Tokopedia

Belanja online sudah familiar untuk masyarakat saat ini, dengan akses tak terbatas dan efesien ini lah yang membuat masyarakat semakin banyak belanja online. Untuk bisnis jualan online kamu bisa melirik produk yang lagi trend saat ini, seperti salah satu penjual online A2 Perfume, owner yang juga karyawan disalah satu perusahaan financial di Tangerang tersebut memulai usaha parfum travel size yang sedang trend saat ini yang di import langsung dari Singapore, dengan bermodal hanya 5 juta Rupiah yang berasal dari pinjaman di @pinjammodalid membuat usahanya terus berjalan dan terealisasi dengan baik dengan dibantu promosi di marketplace seperti tokopedia, bahkan kamu bisa memulai tanpa modal hanya dengan menjadi reseller dari produk yang sedang trend.

2. Jualan Cemilan ( makanan ringan )

Image Source : Google

Jualan snack saat ini sudah menjadi trend di kaum millennial, snack yang simple dengan ciri khas yang menarik akan membuat konsumen penasaran, salah satu ide bisnis snack ini kamu bisa menjual snack stick talas, yang dibuat dari talas dibentuk seperti stick, di variasikan dengan berbagai rasa dan toping yang akan membuat ciri khas produk kamu lebih mudah diingat, ohya jangan lupa brandingnya ya, seperti packaging. denga modal 3-4 juta Rupiah kamu bisa memulai usaha stick talas secepatnya. Dan untuk media promosi kamu juga bisa memanfaatkan social media dan marketplace yang mempunyai jutaan calon pelanggan yang akan melirik produk cemilan kamu.

JANGAN HANYA IDE AJA, YUK JADIKAN KENYATAAN IDE BISNIS SAMPINGAN KAMU. KLIK DISINI”

3. Jualan Aksesories

image Source : Freepik

Ide bisnis sampingan untuk karyawan dengan modal kecil selanjutnya adalah berjualan aksesories, kamu bisa mencari supplier aksesories di ecommerce global seperti di Alibaba.com atau aliexpress, Nah sebelum membeli produknya, pastikan kamu sudah survey produk apa sih yang sedang trend dengan kategori aksesories tersebut, ketika sudah memilih produk yang diinginkan, dan pastikan dipermulaan usaha ini kamu memesan produknya jangan terlalu banyak, Nanti ketika ternyata permintaan banyak dari pelanggan kamu, baru disaat itu kamu memesan dengan quantity yang lebih banyak sesuai dengan modal yang kamu punya. Untuk melakukan pesanan di ecommerce seperti aliexpress, dengan modal hanya Rp 5 Juta, kamu sudah bisa mempunyai stock barang yang cukup banyak, kendalikan stock dan perkuat media promos di social media, messenger dan juga promosikan keteman teman kantor kamu.

Nah, udah kebayang kan ide bisnis sampingan untuk karyawan dengan modal kecil ? jadi, jangan tunggu orang lain yang menjalankan ide kamu ya!

Tunggu apalagi ? Atau kamu bingung modal nya dari mana ? coba cek di @pinjammodal deh, ajukan pinjaman dan kamu bisa memulai bisnis kamu secepatnya!

Share artikel ini jika bermanfaat bagi mu dan teman mu dengan mengklik icon share dibawah ini ya!

Cheerss!! 🙂

Download Aplikasi Pinjam Modal

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here